Pages

Kamis, 25 Oktober 2012

ketika senyum itu tak lagi untukku

Aku tau.. senyummu hanyalah sebuah figura untukku
namun tetap saja.. aku selalu menyukainya
dengan segala debu & tajamnya serpihan yang kau tinggalkan
Aku selalu merindunya...

Mungkin melelahkan namun aku bahagia
Mungkin kan berakhir sia2 namun setidaknya kutlah mencoba tuk setia
Aku tau senyum itu bukan untukku.. & kusadari itu
Namun segalanya tak semudah mengganti figura usang..
menjadi beningnya kristal...

Maka cobalah tuk mengerti
karena kuberjanji..
kelak,kutakkan mengharap figura itu lagi
kelak, kan ada tawa tulus ygkan menghiasi hariku..
dan satu hal yg pasti.. itu bukan lagi dirimu

Jogja, 18 Oktober 2012
Christine Rannu G.

0 komentar:

Posting Komentar

My Playlist


MusicPlaylistView Profile
Create a playlist at MixPod.com
 
Read more: http://monozcore.blogspot.com/2011/08/blog-widget-burung-terbang-twitter.html#ixzz1eEgGOMXM